SLAWI – Pemerintah Kabupaten Tegal melalui Bagian Kemasyarakatan
Setda menggelar Sosialisasi Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2009 tentang
Kepemudaan dan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka, Rabu
(27/5) di Aula SMK Negeri 1 Slawi.
...
Kamis, 28 Mei 2015
Senin, 25 Mei 2015
32 Regu Penggalang SMP/MTs Adu Terbaik Senam Pramuka
SLAWI –
Sedikitnya 32 Regu Penggalang dari pangkalan SMP/MTs se Kabupaten Tegal beradu menjadi
yang terbaik dalam ajang Lomba Senam Pramuka tingkat Kwartir Cabang Gerakan
Pramuka Tegal. Kegiatan berlangsung selama sehari, Minggu (24/5) di pelataran
Sanggar Pramuka Kwarcab Tegal.
...
Sabtu, 23 Mei 2015
Pasukan Khusus Pramuka Diminta Jadi Pelopor PSN
SLAWI – Setelah
membentuk Pasukan khusus Pemburu Jentik di Saka Bakti Husada Binaan Puskesmas Jatinegara
beberapa waktu lalu, kali ini Kwarcab Gerakan Pramuka Tegal kembali melauching
pasukan khusus untuk membantu pemberantasan penyakit Demam Berdarah (DB) di Lima
Kwartir Ranting (Kwarran) yakni Kecamatan Dukuhwaru, Jatinegara, Adiwerna, Slawi
dan Pangkah.
...
Senin, 18 Mei 2015
Pengurus DKC Kwarcab Tegal Ikuti Orientasi
SLAWI – Sebanyak 13 orang
Pengurus baru Dewan Kerja Cabang (DKC) Kwarcab Tegal masa bakti 2015-2020
mengikuti Orientasi dan pembekalan pengurus. Kegiatan berlangsung selama 3
(tiga) hari mulai Jum’at (15/5) hingga Minggu (17/5) di Sanggar Pramuka Kwarcab
Tegal.
...
Rabu, 13 Mei 2015
Pramuka SMA 1 Slawi Raih Juara 1 Lomba Mural tingkat Kabupaten Tegal
SLAWI – Tim Pramuka SMA Negeri 1
Slawi berhasil meraih Juara 1 ajang Lomba Mural (melukis) dinding tingkat
Pelajar SLTA dan Pramuka Kabupaten Tegal tahun 2015 yang digelar, Selasa (12/5). Lomba digagas Badan
Lingkungan Hidup dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Kabupaten Tegal ke-414
tahun 2015.
...
Selasa, 12 Mei 2015
Kwarcab Tegal Adakan Seleksi Kontingen Jamda Ke-9
SLAWI - Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Tegal melalui Bidang Bidamuda mengadakan seleksi Calon Peserta Jambore Daerah ke-9 Jawa Tengah. Seleksi dipusatkan di Sanggar Bhakti Pramuka Kwarcab Tegal, Minggu (10/5/2015).
...
Senin, 04 Mei 2015
Puluhan Gudep Sekolah Adu Ketrampilan Pramuka
SLAWI - Lomba
Antar Pramuka Penggalang SMP/MTs di Kabupaten Tegal digelar Kwartir Cabang
Gerakan Pramuka Tegal, Minggu (3/5) akhir pekan lalu. Kegiatan yang diikuti
puluhan regu penggalang itu, melombakan dua jenis keterampilan, yakni Pionering
(teknik tali temali) yang biasa diajarkan di Pramuka dan Lomba Cepat Tepat
Pramuka (LCTP).
...
Sabtu, 02 Mei 2015
Pengurus DKC dan Ubaloka Tegal Dikukuhkan

SLAWI - Pengurus Dewan Kerja Cabang (DKC) Tegal
masa bakti 2015-2020 dan Pelaksana Harian Unit Bantu Pertolongan Pramuka
(UBALOKA) Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Tegal masa bakti 2015-2020 resmi
dikukuhkan dan dilantik oleh Ketua Kwartir Cabang Tegal, dr H Widodo Djoko
Mulyono MKes MMR di Sanggar Bakti Pramuka Slawi, Jum’at (1/5/2015)
...
Langganan:
Postingan (Atom)